EDUKASI IMPLEMENTASI EKONOMI RAMAH LINGKUNGAN BAGI KOMUNITAS SIAGA BENCANA PMI KOTA SURAKARTA

Authors

  • Muhammad Luthfi Hamdani Politeknik Akbara
  • Sri Partini Politeknik Akbara
  • Agus Setyo Utomo Politeknik Akbara
  • Tri Wuryanto Politeknik Akbara
  • Chan Uswatun Khasanah Politeknik Akbara
  • Muhammad Ali Mursidi Politeknik Akbara

DOI:

https://doi.org/10.55681/ejoin.v2i6.2941

Keywords:

Edukasi, Lingkungan, Komunitas

Abstract

Ekonomi ramah lingkungan diyakini sebagai alternatif solusi dari rusaknya lingkungan yang berdampak pada sosial ekonomi masyarakat. Dimana ekonomi ramah lingkungan ini mencakup tiga kata kunci, yaitu: ekonomi, inklusi sosial dan lingkungan. Edukasi dan pelatihan ini dilaksanakan oleh  dosen  dan civitas  akademika  prodi  D-IV Bisnis  Digital  Politeknik  Akbara  Surakarta,  hal  ini  bertujuan  untuk memberikan  pengetahuan  mengenai  pemahaman  dasar  konsep ekonomi ramah lingkungan beserta dengan praktiknya. Adapun peserta adalah  relawan kelompok Siaga Bencana Berbasis Masyarakat (SIBAT) PMI Surakarta. Seluruh peserta antusias mengikuti setiap sesi pelatihan dan praktik-praktiknya. Selanjutnya pengetahuan dan keterampilan yang diperoleh dalam pelatihan ini akan ditindaklanjuti dalam beberapa praktik melakukan aktifitas ekonomi ramah lingkungan berupa pemilahan sampah daur ulang dan pembuatan produk kerajinan dari bahan baku limbah

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biographies

Sri Partini, Politeknik Akbara

Prodi Bisnis Digital

Agus Setyo Utomo, Politeknik Akbara

Program studi Bisnis Digital

Tri Wuryanto, Politeknik Akbara

Prodi Bisnis Digital

Chan Uswatun Khasanah, Politeknik Akbara

Bisnis Digital

Downloads

Published

2024-06-17